Kamis, 20 Juli 2017

Tips Ruang Tidur Anak

RUANG TIDUR ANAK

Berikut ini tips rang tidur anak yang baik ala fengshui :

  1. Bentuk ruangan haruslah segi empat, jangan terlalu banyak sisi.
  2. Penempatan kamar tidur anak hendaknya sesuai dengan tanggalan lahir .
  3. Tidak cocok ruangan anak di belakang dapur.
  4. Lokasi terbaik berada di selatan dan barat rumah.
  5. Benda tajam maupun pajangan hiasan binatang buas tidak boleh berada di ruang tidur anak.
  6. Warna dinding ruangan disesuaikan dengan unsur anak.
  7. Dianjurkan memasang Orgonite kelas 2 baik untuk anak anak maupun dewasa guna melindungi kesehatan dan tolak bala mereka.
Bagi yang ingin konsultasi bisa gunakan layanan Whatsapp di no 0852-5209-5577




0 Komentar:

Posting Komentar

Berlangganan Posting Komentar [Atom]

<< Beranda